Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (DPMD) Kabupaten Ngawi :

Adil Berpijak Kebenaran - Oktober 30, 2023
Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa  (DPMD) Kabupaten Ngawi :
 - (Adil Berpijak Kebenaran)
Editor

Gelar Potensi Produk Unggulan Lokal

Ngawi – Pameran program unggulan Kabupaten Ngawi, melalui Organisasi Perangkat Daerah (OPD), Dinas DPMD dikemas dalam “Gebyar Bumdesma DPMD Kabupaten Ngawi tahun 2023

” Acara diagendakan tanggal 27-28 Oktober, dipusatkan di lapangan desa Dero, Bringin”, terang, Kabul Tunggul Winarno, Melalui Catur, Stafnya.

Pembukaan dimulai Jum’at pagi, 27 Oktober oleh Bupati Ony Anwar Harsono, ST., yang didampingi sekretaris daerah, kepala dinas DPMD, dan OPD -OPD lainnya.

“Saya berpesan, bahwa Bumdesma telah memiliki aset 96,Milyar , semoga selalu meningkat, serta kita dukung potensi daerah serta produk unggulan yang telah ada” Jelas, Bupati Ngawi, Ony Anwar Harsono, ST.

Agenda yang dimeriahkan hiburan booth pameran, music angklung, elektone, pagelaran seni budaya, dan malamnya ketoprak Sri Kartiko Budoyo dengan lakon “Pendekar Gedung Melathi” (Publiskasi dwi, /Rif)

Baca Juga  Anggota DPRD :

Tinggalkan Komentar

Close Ads X